Senin, 02 Mei 2011

Slim Computer

Siapap pun tak ingin PC-nya jadi LoLa (Loading Lambat), baik itu disebabkan aplikasi ringan-berat yg menumpuk tak terpakai, untuk memulihkan seperti keadaan semula diperlukan tool yg satu ini namanya SlimComputer. Slim Computer dapat menganalisa & memperbaiki elemen yg tidak perlu dipakai seperti toolbar, aplikasi, startup item, shortcut. Proses scan pun sangat ringan satu lagi kenggulan-nya adalah sudah mendapatkan sertifikat dari Microsoft yg tidak perlu diragukan lagi. Mungkin PC kamu juga ada gejala seperti ini bisa langsung download.


Tampilan






Harga: Gratis
Ukuran: 3,42 Mb
Homepage: slimcomputer.com
Link Download: Link 1 Cnet.Com  | Link 2 4Shared.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Berkomentarlah dengan Baik dan Tidak memasukkan Spam disini, jangan gunakan bahasa daerah!! Oke :)

By Kiki Sharings Center 2012